Cara Pasang Iklan Lowongan Kerja di Internet

No Comments
Cara Pasang Iklan Lowongan Kerja di Internet: Dengan kehadiran media internet pada zaman sekarang ini, demikian memudahkan orang-orang untuk mencari informasi, mencari informasi di internet tentunya di era sekarang ini sudah menjadi ibaratnya solusi bagi mereka-mereka yang membutuhkan informasi apapun. 

Cara pasang iklan lowongan kerja di internet dengan mudah dan tepat sasaran, banyak yang kirim lamaran

Di samping sebagai penyedia informasi, masih banyak lagi manfaat yang didapat dari media internet, termasuk cara pasang iklan lowongan kerja di internet. Memasang iklan lowongan kerja di internet terbilang lebih efektif ketimbang memasang iklan lowongan kerja di media lain.

Tips Cara Pasang Iklan Lowongan Kerja di Internet:

Berikut ini beberapa tips cara pasang iklan lowongan kerja di internet yang penting untuk anda perhatikan 
  1. Anda dapat memasangnya di situs sendiri
  2. Anda dapat memasangnya di situs orang lain
  3. Anda dapat memasangnya di situs penyedia iklan gratis
  4. Anda dapat memasangnya di blog
  5. Anda pun dapat memasangnya di media sosial

Dan berikut akan disampaikan mengenai Langkah-Langkah Cara Pasang Iklan Lowongan Kerja di Internet:

  • Pertama, anda login dulu ke akun blogger anda
  • Kedua, lalu anda masuk ke menu rancangan kemudian klik edit html
  • Ketiga, terlebih dahulu download template anda, demikian dilakukan supaya menghindari kesalahan
  • Keempat, kemudian carilah kode kode ]]> atau copy kode tersebut lalu klik CTRL+F dan paste.
  • Kelima, selanjutnya simpan kode di bawah ini di atas kode yang tadi:
#trik_pojok { position:fixed;_position:absolute;top:0px;right:0px;clip:inherit;_top:expression(document.documentElement.scrollTop+document.documentElement.clientHeight-this.clientHeight);_left:expression(document.documentElement.scrollLeft+document.documentElement.clientWidth-offsetWidth); }

  • Keenam, lalu akan muncul teks yang biru yang merupakan posisi dari iklan yang dibuat. Bila anda ingin iklan berada di posisi kiri atas maka Top-Left, bila anda ingin iklan berada di posisi kanan atas maka Top-Right
  • Ketujuh, klik simpan

Nah, itulah Langkah-Langkah Cara Pasang Iklan Lowongan Kerja di Internet. Semoga apa yang disampaikan di atas dapat bermanfaat bagi anda. Selamat mencoba dan semoga sukses.

back to top